Senin, 27 Februari 2012

Cara Membuat Burung Twitter Animasi Di Blog


Mempercantik Blog dengan Burung Twitter yang Terbang secara Otomatis dapat menjadi salah satu alternatif untuk Memperbanyak Followers di Twitter. ada 2 keuntungan yang kita dapatkan dari Memasang Burung Twitter ini. pertama blog akan terlihat lebih cantik dengan adanya Burung Twitter yang terbang secara otomatis. keuntungan kedua apabila pengunjung blog mengklik burung tersebut, secara otomatis pengunjung akan di bawa ke akun twitter kita, lumayankan buat nambah Followers Twitter. Buat sobat yang masih bingung apa itu Burung Twitter Terbang secara Otomatis? silahkan langsung az lihat contohnya.

Cara Membuat Burung TWITTER Terbang Otomatis di Blog:

1. Loggin - Rancangan - Edit Laman - Tambah Gadget

2. Pilih HTML/JavaScript

3. Copy Paste kode dibawah ini di kotak HTML/Java Script yang disediakan

<!-- floating twitter Bird -->
<script type="text/javascript" src="http://p4r46h-blog.googlecode.com/files/twitterfloat.js"></script>
<script type="text/javascript">
var birdSprite="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjajGciXuw7h5ghUNNd0V-TicESkvghH9dA_A1Itk3n3FCztNctenyei4757HQLhqRFf2cDtn_qlvEDsy1JLo9kubjxN2jvFKw6oXEXCSG8uB9c6uFiIqCdCJGmbqLnA39Yslg4j6DvTMMG/s1600/original.png"; var targetElems=new Array("img","hr","table","td","div","input","textarea","button",
"select","ul","ol","li","h1","h2","h3","h4","p","code","object","a","b","strong","span"); var twitterAccount = "http://twitter.com/#!/Valven_Blogger";var tweetThisText = "Twitter - Valven_Blogger http://ulilalbab39.blogspot.com/";tripleflapInit();
</script>

4. Simpan - Selesai - Lihat Hasilnya

Note : Jangan Cuman Copy & Download doang, Foolow & Cooment Yaaaaaaaaaaaaa

0 komentar:

Posting Komentar

:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* : 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))

Artikel Terkait

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...